Teguran Dari Tuhan
Sekarang adalah dimana ibu kota negara sedang menghadi melubernya sungai-sungai yang melalui kota ini tapi anehnya ketika saya melihat orang yang sedang membuang sampah di sembarang tempat lantas apa yang disalahkan orang tersebut apa pemerintah yang salah ?.
Menurut ku yang harus bertindak itu dari diri kita sendiri karena kalau kita sadar dan menjalaninya setiap hari pasti alam tidak lah marah terhadap manusia andaikan semua orang menjalani itu semua, sungguh tidak enak yang tinggal di kota yang akan padat kegiatannya itu dari di balik gedung-gedung mewah itu ternyata sampai sekarang ibu kota negara kita selalu kebanjiran entah dari kiriman air dari bogor atau cuaca yang ekstrim seperti ini.
Apalagi sekarang itu hari sampah nasional, kita harus bisa membuang sampah pada tempatnya untuk membuat ibu kota kita menjadi rapih dan bersih serta bebas banjir, jadi jangan pernah buang sampah ke kali apalagi buang sampah ke saluran air yang didepan rumah kita, sungguh tidak enak kalau melihat pemandangan ibu kota jakarta seperti ini.
0 komentar: